Penulis merasa blog yang menyediakan link download sudah sangat banyak, dan jenis soal yang ditawarkan juga sangat beragam terutama untuk soal-soal mata pelajaran sekolah SMP/SMA bahkan sekolah dasar. Karenanya, penulis akan berusaha menyajikan contoh soal dengan pembahasan yang lebih detil.
Pada tahap awal, penulis akan mencoba membahas contoh - contoh soal dari sekolah SMA mata pelajaran matematika. Dengan membahas soal - soal matematika yang dianggap sulit oleh siswa, dengan pembahasan yang detil, sehingga bisa menjawab yang sering terjadi di kelas yang kadang masih dijumpai pertanyaan, mengapa bisa begini, mengapa bisa begitu. Sehingga belajar akan menjadi lebih tuntas dalam memahami, dan menyelesaikan sebuah soal.
Kapan dimulai??.... Segera!!!
SALAM!
NB. Sebagai bagian dari blog, maka setiap minggu penulis berusaha akan menjawab 1 - 2 pertanyaan dari pembaca yang menemukan soal dan mengalami kesulitan dalam penyelesaiannya. Soal yang sulit silahkan di post pada halaman ini, atau dapat di emailkan ke pengepul.soal@gmail.com.
Senin, 29 November 2010
Blog Soal alias Gudang Soal, MAJU JALAN!!!
PSIKOTES : Pengertian, Contoh Soal, dan Pembahasan
Definisi
Tes Psikologi atau lebih dikenal sebagai Psikotes adalah tes untuk mengukur aspek individu secara psikis. Tes dapat berbentuk tertulis, visual, atau evaluasi secara verbal yang teradministrasi untuk mengukur fungsi kognitif dan emosional. Tes dapat diaplikasikan kepada anak-anak maupun dewasa.
Tujuan
Tes Psikologi digunakan untuk mengukur berbagai kemungkinan atas bermacam kemampuan secara mental dan apa-apa yang mendukungnya, termasuk prestasi dan kemampuan, kepribadian, intelegensi, atau bahkan fungsi neurologis.
Jumat, 26 November 2010
Ken Soetanto, Arek Suroboyo Peraih Gelar Profesor dan Empat Doktor di Jepang
Sumber : www.kaskus.us
Prof Ken Soetanto menggondol gelar profesor dan empat doktor selama bertahun-tahun mengabdikan hidupnya di Jepang. Prestasi akademiknya tersebut diakui di Jepang dan AS dengan menjadi profesor di usia 37 tahun. Pada 1988-1993, Soetanto yang juga direktur Clinical Education and Science Research Institute (CERSI) ini menjadi asosiate professor di Drexel University dan School Medicine at Thomas Jefferson University, Philadelphia, USA. Ia juga pernah tercatat sebagai profesor di Biomedical Engineering Program University of Yokohama (TUY). Saat ini Prof Ken Sutanto tercatat sebagai prosefor di almameternya, School of International Liberal Studies (SILS) Waseda University, dan profesor tamu di Venice International University, Italia. Gelar itu dirangkap dengan jabatan wakil dekan di Waseda University. Kemampuan otak pria kelahiran 1951 ini sungguh brilian karena mampu menggabungkan empat disiplin ilmu berbeda. Itu terungkap dari empat gelar doktor yang diperolehnya. Yakni, bidang Applied Electronic Engineering di Tokyo Institute of Technology, Medical Science dari Tohoku University, dan Pharmacy Science di Science University of Tokyo. Yang terakhir adalah doktor bidang ilmu pendidikan di almamater sekaligus tempatnya mengajar Waseda University. Di luar status kehormatan akademik itu, Prof Ken Soetanto juga masuk birokrasi di Negeri Sakura dan tercatat sebagai komite pengawas (supervisor committee) di METI (Japanese Ministry of Economy, Trade, and Industry atau semacam Menko Perekonomian di RI). Selain itu juga ikut membidani konsep masa depan Jepang dengan menjadi Japanese Government 21st Century Vision.
Profil Johny Setiawan : Astronom Muda Indonesia, Penemu 10 Planet Baru
Sumber : www.kaskus.us
Profil Johny Setiawan
mungkin banyak yang tahu siapa johny setiawan.... Astronom asal indonesia yang bekerja di Max Planck Institute for Astronomy (MPIA), Jerman. Bersama timnya, johny setiawan, menemukan 10 planet di tata surya hydrae. Yang membuat bangga, beliau adalah satu-satunya ilmuwan non-jerman dan disana sebagai ketua tim proyek tersebut.
Tes CPNS : Kumpulan Soal Tes CPNS Lengkap
Ratusan ribu pendaftar CPNS tahun ini akan berebut dan bersaing dengan Anda mengikuti tes seleksi CPNS 2010-2011. Pemerintah menerapkan seleksi yang cukup ketat. Salah satunya dengan ujian tertulis yang berisikan materi tes Psikotes dan tes bakat skolastik.Memang, KKN sangat sulit dibasmi dalam seleksi apapun.Namun, percayalah... tidak semua mereka yang lulus seleksi tes merupakan bagian dari KKN, tetapi tentunya mereka telah membuktikan dengan hasil tes yang maksimal.
Salah satu cara adalah banyak-banyak berlatih menghadapi soal-soal Tes CPNS, Seperti berikut ini :
kumpulan soal latihan cpns test bakat skolastik
kumpulan soal latihan cpns uud 1945 amandemen
kumpulan soal latihan cpns bahasa indonesia
Kamis, 25 November 2010
Tes CPNS : Soal Tes CPNS Lengkap
Tes CPNS meliputi beberapa bidang yang diujikan, antara lain mengenai kebijakan pemerintah, falsafah dan ideologi, tatanegara dan lain-lain.
Berikut ini sebagai bahan yang dapat digunakan untuk latihan dalam mengahdapi tes CPNS 2010/2011.
Semoga SUkses!
soal cpns kebijakan pemerintah
soal cpns falsafah ideologi
soal cpns tata negara
Tes CPNS : Contoh Soal Tes CPNS Lengkap
Mengantisipasi ketidaklulusan dalam menempuh tes penerimaan CPNS, calon peserta tes CPNS sebaiknya melakukan try out dan pembahasan. Sebagai bahan untuk try out, dapat di download di sini
Contoh Soal Tes CPNS
Rabu, 24 November 2010
Matematika : Soal Mid Semester Kelas XI
Untuk bahann latihan tidak ada salahnya mencoba soal-soal Mid Semester berikut ini.
Soal Mid Semester1 Math MA Kelas XIIPSSumber : http://meetabied.wordpress.com/
Soal Mid Semester1 Math MA Kelas XI
Matematika : Soal Ulangan Harian Kelas XI
Ulangan Harian, adalah sukses awal yang harus dicapai, sebelum ulangan mid, dan akhir semester. Untuk bahann latihan tidak ada salahnya mencoba soal-soal ulangan harian berikut ini.
Soal Ulangan Harian Bab Fungsi Komposisi KelasXI IPA
Soal Ulangan Harian Bab Komposisi PG KelasXI IPS
Soal Ulangan Harian Bab Pangkat tak Sebenarnya KelasIX
Soal Ulangan Harian Bab Trigonometri
Label:
Kelas XI,
Soal,
Soal Matematika,
Ulangan Harian
Senin, 22 November 2010
Langganan:
Postingan (Atom)